Rakorwil Pendidikan Hidayatullah Jawa Timur: “Siap Kawal Pendidikan Hidayatullah di Jatim dan Nasional”

Sebanyak 60 kepala sekolah Hidayatullah dari berbagai daerah di Jawa Timur, mengikuti Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) Pendidikan, yang diselenggarakan oleh Departemen Pendidikan (Depdik) Wilayah Hidayatullah Jawa Timur di Situbondo. Acara yang dilaksanakan di Utama Raya Beach Hotel ini mengangkat tema “Standarisasi Pendidikan Integral Berbasis Tauhid Menuju pedidikan bermartabat” (Situbondo,25-26/02/2022). Sebelum acara Rakorwil pendidikan tersebut dibuka …

SD Integral Al-Fattah Kota Batu Selenggarakan Forum Parenting

Ada pepatah yang sering terdengar dari beberapa penceramah kondang. Bahwa, di zaman ini, trendnya bukan lagi anak yang durhaka terhadap orang tua. Sebaliknya, banyak dari orang tua yang durhaka terhadap anak. Bukan tanpa sebab pernyataan itu ada,  disebakkan  pola asuh anak yang tidak sesuai, dan minimnya pengetahuan serta rasa keingintahuan orang tua terhadap pola asuh …

15 Siswa/i SD Integral Al-Fattah Kota Batu Masuk Semifinal Festival MASAING Tingkat Nasional

Siswa-siswi SD Integral Al-Fattah, Kota Batu mengikuti Festival Olimpiade Matematika, Sains dan Bahasa Inggris (MASAING) tingkat nasional yang diselenggarakan di Madrasah Ibtidaiyyah (MI) Nurul Huda I, Kedungkandang, Kota Malang (Batu, 13/02/2022). Festival MASAING yang diselenggarakan untuk siswa/I tingkat SD/MI jenjang kelas 1-6 ini menorehkan prestasi. Sebanyak 15 utusan siswa-siswi SD Integral Al-Fattah yang terdiri dari …

KB-TK Yaa Bunayya Gelar Seminar Parenting Bagi Orang Tua

Bertempat di Aula YPI Al-Fattah, Kota Batu. KB-TK Yaa Bunayya menggelar seminar parenting bagi orang tua didik, dengan tema “Bersinergi mewujudkan generasi qur’ani yang takwa, cerdas, dan mandiri” (12/02/2022). Kegiatan yang dikuti oleh 41 peserta dari orang tua siswa/I KB-TK Yaa Bunayya tersebut dibuka langsung oleh Direktur KB-TK Yaa Bunayya. Dalam hal ini diwakili oleh …

Pemeriksaan Kesehatan Berkala KB-TK Yaa Bunayya Kota Batu

Ditengah pandemi covid-19, tubuh anak sangat rentan diserang oleh berbagai virus. Pemeliharaan kebersihan dan kesehatan tubuh anak didik, sangatlah perlu. Hal ini yang dilakukan oleh KB-TK Yaa Bunayya, yaitu melaksanakan screening kesehatan berkala tiap tahunnya. Kegiatan yang berlangsung di ruang kelas ini, melibatkan siswa/i KB-TK Yaa Bunayya, kota Batu. (Kota Batu/11/02/2022). Didampingi dewan ustadzah dan …